Word Editor itu memang harus ada pada perusahaan yang memang mempublikasi atau memproduksi untuk kepentingan konsumsi Publik. Jika dahulu saya pada studio saya mengandalkan kepada designer maka saya sekarang memilih untuk memiliki satu orang khusus untuk memeriksa kata - kata. Bayangkan bila kita memproduksi Flyer sebanyak 10.000.000 pcs dan pada kalimat "Ayo dapatkan keuntungan berganda" menjadi "Ayo dapatkan keuntungan berjanda". Wah bisa repot ini urusan.
Salah satu huruf bisa membuat perusahaan bangkrut. Maka dari itu bilamana memang ingin diproduksi periksa kata - kata sebanyak tiga kali agar lebih aman dan terkendali dalam hasil nanti. Lain perkaranya jika kita terima FA dari Client kita editing kata -
katanya lebih ringan (tetap diedit tapi tidak terlalu beban). Masalah yang kedua adalah masalah bahasa Inggris, Saya sempat diomelin oleh Eyang pada saat saya menangani acara dblogger Reaction karena saya salah membuat spelling Care and Action nya. Saya belajar banyak dari beliau tentang ketelitian (terima kasih eyang) beliau. Jadi menurut saya word editing itu memang sangat diperlukan untuk pra produksi. Terus kritik Fabian Studio agar kami terus tumbuh dewasa, terima kasih kepada semua Dblogger Community yang sangat banyak membantu saya dalam memajukan Studio Design saya.
katanya lebih ringan (tetap diedit tapi tidak terlalu beban). Masalah yang kedua adalah masalah bahasa Inggris, Saya sempat diomelin oleh Eyang pada saat saya menangani acara dblogger Reaction karena saya salah membuat spelling Care and Action nya. Saya belajar banyak dari beliau tentang ketelitian (terima kasih eyang) beliau. Jadi menurut saya word editing itu memang sangat diperlukan untuk pra produksi. Terus kritik Fabian Studio agar kami terus tumbuh dewasa, terima kasih kepada semua Dblogger Community yang sangat banyak membantu saya dalam memajukan Studio Design saya.
Semoga Artikel saya dapat memberi inspirasi untuk pembaca blog saya ini.
Salam Kreatif untuk Indonesia.
Arie fabian
0 comments:
Posting Komentar
Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar dibawah ini.