File Extention juga merupakan satu wawasan yang harus dimiliki oleh para designer atau para pekerja creative. Jika kita diberikan F.A dari client jadi kita tidak perlu bingung, file apa yang mereka berikan.
- Psd : File Photoshop
- Cdr : File Corel Draw
- Ai : File Ilustrator
- Eps : File Vektor bisa dibuka menggunakan Adobe Ilustrator / Corel Draw
- Max : File 3D max
- Obj : File untuk 3D bisa dibuka menggunakan 3D max dan Maya
- Mb : Maya Binary (File autodesk Maya)
- prproj : File Abobe Priemere
- indd : File Adobe In design
- Fh : File Makromedia Freehand
Itulah 10 Extention yang biasa digunakan dalam pembuatan design. Jadi anda sudah tidak bingung lagi kalau anda menemukan salah satu dari 10 diatas.
Salam kreatif,
@rie fabian
0 comments:
Posting Komentar
Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar dibawah ini.